Jumat, 21 Oktober 2016

Logika Matematika

  Hi teman, apakah kalian sudah pernah mendengar kata LOGIKA MATEMATIKA, pasti ada yang sudah dan ada yang belum, bagi yang belum jangan berkecil hati karena saya sekarang akan menjelaskan Logika matematika, disimak ya teman .

1.a)Pernyataan->sudah pasti nilai benar dan salahnya, tapi tidak boleh sekaligus.
b.)Bukan pernyataan->belum pasti nilai benar dan salahnya
c.)Kalimat terbuka->kalimat yang ada variabelnya
2.Ingkaran/negasi ( ~ )->kebalikan dari pernyataan awal.
3.Kalimat majemuk
a.Konjungsi ( ^ )->penggabungan kalimat dengan kata "dan"
b.Disjungsi( v )->penggabungan kalimat dengan kata "atau"
c.Implikasi( => )->panggabungan kalimat dengan kata "jika. . .maka"
d.Biimplikasi ( <=> )->penggabungan kalimat dengan kata "jika dan hanya jika".
4.a.Konvers->kebalikan dari pernyataan
   b.Invers->dari pernyataan awal ditambah negasi
   c.Kontraposisi->kebalikan dari invers
5.Kuantor
a.)Kuantor universal
-menggunakan kata : semua,seluruh,setiap
-ingkarannya menggunakan kata : ada,beberapa,terdapat
b.)Kuantor eksistensial
-menggunakan kata : ada,beberapa,terdapat
-ingkarannya menggunakan kata : semua,seluruh,setiap

Cukup sekian ya yang saya bisa sampaikan, mohon maaf bila ada kesalahan khususnya typo, makasih

0 komentar:

Posting Komentar